SEJARAH DAN GENERASI KOMPOTER
A.
SEJARAH
KOMPUTER
Komputer itu sendiri memiliki arti sebagai
alat elektronik yang mampu memberikan beberapa tugas yaitu menrima inputan,
memproses inputan sesuai dengan intruksi yang diberikan, menyimpan
perintah-perintah hasil pengolahannya serta menyediakan output dalam bentuk
informasi dan Menurut Elias M. Awad, komputer merupakan alat penghitung yang
dapat memproses data yang kemudian disajikan dalam bentuk data, baik itu data
digital maupun data analog.
Secara umum komputer terdiri dari tiga
komponen yaitu hardware,software dan brainware.Pencipta komputer adalah Charles
babbage (desember- 26- 1791- oktober -18 -1871), babbage juga dikenal dengan
julukan bapak komputer. komputer itu salah satu icon yang paling popular dan
terkenal dalam sejarah.
Sejarah dan perkembangan komputer dibagi
menjadi lima generasi, tiap generasi ditetapkan berdasarkan teknologi
pengembangan yang digunakan untuk membuat komputer tersebut beroperasi. Dari
tiap teknologi pengembangan ini menghasilkan komputer yang lebih kecil, murah,
efisien dan tangguh.
B.
GENERASI
KOMPUTER
a.
Komputer
generasi pertama (1946-1959)
Walaupun
komputer sebelum tahun 1946 sudah elektronik, tetapi tidak dimaasukan senagai
komputer generasi pertama. Komputer generasi pertama dimulai pada 1946. Yang
termasuk komputer generasi ini adalah komputer ekletronik yang menggunakan
konsep stored-program (operasi komputer dikontrol oleh program yang disimpan di
memori komputer, sedang komputer ekeltronik sebelunmnya program tidak dapat
disimpan dimemori komputer, hanya tiap-tiap intruksi dibacakan ke komputer,
sedang program adalah kumpulan dari intruksi). Sored-program merupakan suatu
konsep yang cukup dramatis. Dengan stored-program, tidak perlu merubah isi
komponen dalam komputer untuk
masing-masing aplikasi baru yang berbeda. Hanya program baru untuk
aplikasi itu saja yang dibacakan ke komputer dan disimpan dimemori komputer.
Program dibuat dengan bahasa mesin, yang terdiri dari intruksi-intruksi angka 0
dan 1 didalam urut-urutan yang tertentu.
Komputer
generasi pertama mempunyai ciri-ciri sebagai berikut.
1. Komponen
yang dipergunakan adalah tabung hampa udara (vacume tube) untuk sirkuitnya.
2. Program
hanya daspat dibuat dengan bahasa mesin (machine language).
3. Menggunakan
konsep stored-program dengan memori utamanya adalah magnetic core storage.
4. Menggunakan
simpanan luar magnetic tape dan magnetic disk.
5. Ukuran
pisik komputer besar, memerlukan ruangan yang luas.
6. Cepat
panas, sehongga diperlukan alat pendingin.
7. Prosesnya
kurang cepat.
8. Simpananya
kecil
9. Membutuhkan
daya listrik yang besar
10. Orientasinya
terutama pada aplikasi bisnis.
Komputer generasi pertama yang
pertama (1946)
Komputer
generasi pertama telah selesai dibuat dengan nama ENIAC (electronic numerical
integrator and calculator).
ENIAC
mulai dibuat tahun 1942 dimoore school of electrical engineering ( university
of Pennsylvania) oleh Dr. John W. mauchly (1907-1979), meninggal karna
kecelakaan pesawat terbang dan J. presper Eckert (lahir tahun 1919). ENIAC
dibuat dengan tujuan utamanya membantu US. Army untuk menghitung target sasaran
bom, karena pada perang dunia ke 2, hanya 30% dari bom dapat mencapai sasaran
dari radius 300 m dari targetntya. ENIAC merupakan komputer yang berukuran
fisik besar, membutuhkan tempat lebih daRI 500 M2, VOLUME 105 M3, TERDIRI DARI
18000 tabung hampa udara, 75000 relay dan sakelar, 10000 kapasitar dan 70000
resetor. Berat ENIAC lebih dari 30 ton. ENIAC mempunyai memori yang terdiri
dari 20 buah accumulator, masing-masing accumulator dapat menyimpan 10 digit
bilangan. Tiap digit bilangan membutuhkan 10n
tabung hampa udara. Sebenarnya ENIAC tidak sepenuhnya komputer
stored-program, tetapi sudah dianggap komputer generasi pertama. ENIAC mampu
melakukan 5000 buah pertambahan 10 digit angka dalam waktu 1 menit dan mampu
melakukan 300 buah perkalian dalam satu menit. ENIAC dapat mengolah data dalam
waktu sehari untuk pekerjaan yang dilakukan selama oleh komputer sebelumnya
atau 300 hari bila dikerjakan oleh tangan secara manual. Semua input dan output
dilakukan dengan kartu plong. Pada tahun 1946 itu juga, Dr. John W. mauchly dan
J. presper Eckert mendirikan perusahaan pembuatan komputer komersial dengan
nama Eckert-Mauchly computer corprotion. Tahun 1947 ENIAC dipindahkan ke pusat
penelitian milik pemerintah Amerika Serikat yaitu Aberdeen Proving Ground, yang
beroperasi sampai tahun 1955.
HARDVARD MARK II (1947)
Bulan
juli 1947 dubuar komputer Harvard mark II, yang mempunyai kemampuan 12 kali
lebih besar dari Harvard Mark I
KOMPUTER YANG SEPENUHNYA
STORED-PROGRAM YANG PERTAMA (1949)
Bulan
mei 1949 di Cambridge university inggris, telah dioperasikan sebuah komputer
dengan nama EDSAC (electronic delayed strorage automic computer), merupakan
komputer pertama yang menggunakan stored-program. EDSAC mulai dibuat pada
pertengahan tahun 1940 oleh para matematika terkenal John Von Nuemann
(1903-1957) bersama-sama dengan H.H Goldstine dan A.W Burks.
KOMPUTER DIGITAL ELEKTRONIK UKURAN
BESAR DI INGGRIS YANG PERTAMA (1950)
Alan
M. Turing (1912-1945) di national physical laboratory, London, telah selesai membuat komputer dengan nama
ACE ( automatic calculating engine), yang pembuatannnya dimulai tahun 1945.
Komputer ini juga menggunakan kartu plong standard untuk peralatan input dan
outputnya.
KOMPUTER KOMERSIAL GENERASI PERTAMA
PALING POPULER.
IBM memproduksi komputer IBM 650. Baik
komputer IBM 701 maupun komputer IBM 650 adalah komputer yang berorientasi pada
aplikasi bisnis dan merupakan komputer yang paling popular sampai tahun 1959.
IBM hanya mengharapkan membuat 50 buah komputer IBM 650n saja. Tetapi
permintaan pasar sangat mengejutkan. Ribuan IBM 650 terjual pada usahawan
amerika yang mencoba meningkatkan teknologi pengolahan datanya. Kira-kira due
pertiga dari pasar komputer dikuasai oleh IBM untuk tahun tersebut. IBM 650
menggunakan magnetic drum untuk simpanan luarnya dan peralatan input atau
output kartu plong.
KOMPUTER YANG MENGGUNAKAN SIMPANAN
LUAR DENGAN AKSES SECARA RANDOM YANG PERTAMA(1956)
RAMAC
305 (random acces methods for accounting and control) memungkinkan komputer
pertama yang memungkinkan file disimpan di disk dengfan akses secara random.
Komputer ini menggunakan 50 disk magnetic yang dapat menyimpan 5 juta karakter
dengan waktu akses untuk mencari record tertentu tidak lebih dari 1 detik.
IBM 705 (1959)
IBM
705 dibuat untuk menggantikan IBM 701. IBM 705 telah memantapkan IBM dalam
industry pengolahan data.
Komputer-komputer
generasi pertama yang lainnya adalah :
1. UNIVAC
II (PABRIK PEMBUATNYA SPERRY RAND-UNIVAC)
2. DATAMIC
1000 (PABRIK PEMBUATNYA HONEY WELL)
3. MARK
II, MARK III, IBM 702, IBM 704, IBM 709 (PABRIK PEMBUATNYA IBM)
4. CRC,
NCR 102A, NCR 102D (PABRIK PEMBUATNYA NATIONAL CASH REGISTER)
5. BIZMAC
A, BIZMAC II (PEMBUATNYA RCA)
b. KOMPUTER GENERASI KEDUA (1959-1964)
Komputer generasi kedua
mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :
1. Kompunen
yang digunakan adalah transistor untuk sirkuitnya, dikembangkan dibell labotarories
oleh John Barden, William Shockley dan Walker Brattain pada tahun 1947
2. Program
dapat dibuat dengan bahasa tinggi (high level, language) seperti misalnya
FOTRAN, COBOL, ALGOL (the algorithmic language)
3. Kapasitas
memori utama sudah cukup besar dengan pengembangan dari magnetic core storage,
dapat menyimpan puluhan ribu karakter.
4. Menggunakan
simpanan luar magnetic tape dan magnetic disk yang berbentuk removable disk dan
disk pack.
5. Mempunyai
kemampuan proses real-time dan time-sharing.
6. Ukuran
fisik komputer lebih kecil dibandingkan komputer generasi pertama
7. Proses
operasi sudah cepat, dapat memproses operas jutaan perdetik.
8. Membutuhkan
lebih sedikit daya listrik.
9. Orienstasinya
tidak hanya pada aplikasi bisnis, tetapi juga ke aplikasi teknik.
Komputer-komputer
generasi kedua diantaranya :
·
UNIVAC III, UNIVAC ss80, UNIVAC ss90,
UNIVAC 1107, (pabrik pembuatnya sperry rand-UNIVAC)
·
Burroughs 200 (pabrik pembuatnya
Burroghs)
·
IBM 7070, IBM 7080, IBM 1400, IBM 1600
(pabrik pembuatnya international bussines machine)
·
NRC 300 (pabrik pembuatnya national Cash
Register)
·
Honeywell 400, Honeywell 800, (pabrik
pembuatnya Honeywell)
·
CDC 1604, CDC 160A (pabrik pembuatnya
Control Data Corporotion)
·
GE 635, GE 645, GE 200 (pabrik
pembuatnya General Electric)
c. KOMPUTER
GENERASI KETIGA (1964-1970)
Komputer generasi
ketiga mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :
1. Komputer
yang dipergunakan adalah IC (integrated circuits), yang berbentuk hybrid
integrated dan monolhitic integrated circuits. Hybrid intregrated circuits dan
monolhitic circuit atau solid logic tehnology (SLT) adalah transistor dan dioda
yang letakkan secara terpisah dalam satu tempat. IC disebut juga dengan
miniaturized circuits dan dibuat pertama kali pada tahun 1959 oleh texas
instrumens dan Fairchild dari softwarenya.
2. Peningkatan
dari softwarenya
3. Lebih
cepat dan lebih tepat. Kecepatannya hamper 10000 kali dari komputer generasi
pertama, ukuran kecepatannya adalah microseconds (jutaan operasi perdetik0,
bahkan sampai nanoseconds (milyard operasi perdetik)
4. Kapasitar
memori komputer lebih besar dapat menyimpan ratusan ribu karakter
5. Menggunakan
penyimpan diluar yang siofatnya random acces (dapat memasup rocord data secara
random) yaitu disk magnetic yang berkapasitas besar (jutaan karakter)
6. Penggunaan
listrik lebih hemat dibandingkan komputer generasi sebelumnya.
7. Memungkinkan
untuk melakukan multiprocessing yaitu dapat memproses sejumlah data Dari
sumber-sumber yang berbeda pada waktu yang bersama-sama dan multiprogramming
yaitu dapat mengerjakan beberapa program sekaligus.
8. Pengembangan
dari alat inpu-output yang menggunakan visual display terminal yang bisa menampilkan
gambar-gambar dan grafik. Dapat menerima dan mengeluarkan suara, serta
npenggunaan alat pembaca tinta magnetic yaitu MICR (magnetic ink characters
recogtnition) reader
9. Harga
semakin murah dibandingkan dengan komputer generasi sebelumnya.
10. Kemampuan
melakukan komunikasi data dari satu komputer dengan komputer lainnya, misalnya
lewat alat komunikasi telepon.
komputer-komputer generasi ketiga antara lainnya :
·
UNIVAC 1108, UNIVAC 9000 (pabrik
pembuatnya apery rand-UNIVAc)
·
Burroughs 5700, Burroughs 6700,
burroughs 7700 (pabrik pembuatnya burroughs)
·
NCR seri century (pabrik pembuatny
national Cash Register)
·
GE 600, GE 235 (pabrik pembuatnya
general electric)
d.
Komputer
generasi keempat (tahun 1970)
Sejak
dari generasi ketiga, orang sulit untuk membayangkan komputer generasi
selanjutnya, karena sudah banyak sekali perkembangan-perkembangan yang telah
terjadi yang sebelumnya belum terpikirkan. Tetapi sejak tahun 1970, ada dua
perkembangan yang kemudian dianggap komputer generasi keempat.
Yang
pertama adalah penggunaan large scale integration (LSI). LSI merupakan
pemadatan beribu-ribu IC yang dijadikan satu dalam sebuah chip. Istilah cihp
digunakan untuk menunjukan suatu lempengan persegi empat yang memuat
rangkaian-rangkaian terpadu. LSI kemudian dikembangkan menjadi VLSI (very large
scale integration).
Yang
kedua adalah dikembangkan komputer mikro yang menggunakan micro processor dan
semiconductor yang berbentuk chip untuk memori komputer, sedang komputer
generasi sebelumnya masih menggunakan magnetic core storage.
Biaya
untuk mengembangkan VLSI mengahabiskan dana yang sangat besar, sekita dua
sampai dua milliaran dollar. Pembuata
VLSi merupakan proses yang sangat rumit. Secara garis besar, proses
pembuatan VLSI adalah sebagai berikut ini :
Pertamakali
ahli teknik merancang sirkuit dari chp dengan bantuan CAD yang dihasilkan pita
berisi bentuk dari rancangan sirkuit tersebut dan dihasilkan bentuk rancangan
sirkuit dikaca tipis yang disebut dengan kedok (mask). Proses selanjutnya yang
terpisah adalah mencairkan silicon murni yang dibentuk menjadi silinder Kristal
memanjang, silinder Kristal ini di potong-potong tipis yang dihasilkan irisan
silikon tipis yang mudah pecah seperti Kristal kaca, yang disebut dengan wafer.
Wafer kemudian diletakan diatas suatu piringan berdimeter 3-5 inchi. Wafer
tersebut dipanaskan dan akan dihasilkan suatu lapisan oksida. Setelah itu mask
diketakan diatas wafer dan dilakukan penyinaran ultraviolet. Hasil dari proses
ini adalah terbentuknya pola rancangan sirkuit dimask ke wafer. Mask diambil
dan bagian diwafer yang bukan merupakan bagian dari sirkuit dibuang dan
kemudian wafer dipanaskan dengan suatu gas temperatur tinggi. Bentuk yang
melekat dioksida di wafer sekarang merupakan duplikasi dari bentuk pola
sirkuit. Suatu IC biasanya teridiri dari bebrapa lapis dari sirkuit sehingga
proses ini diulang beberapa kali sebanyak jumlah lapisan sirkuit dichip.Lapisan-lapisan
silikon yang membentuk sirkuit tersebut di cemari dengan cairan kimia tidak
murni sehingga di hasilkan daerah kondisi positif dan negative (kelibihan dan kekurangan electron ) yang
membentuk lapisan conducter dan insolatur di sirkuit,sehingga disebut dengan
nama semicondukter.wafer kemudian di panaskan sehingga di cairkan kimia
tersebut dapat meresap kedalam lapisan lapisan sirkuit.sebagai hasil dari
proses ini,sebuah wafer akan berisi sejumlah chip, berkisar dari 100 hingga 500
buah..
Akhirnya, suatu lapisan aluminium yang tipis
di letakan di atas permukaan wafer sebagai penghubung dengan dunia luarnya.
Wafer kemudian dipotong potong dengan menggunakan intan pemotong dan dihasilkan
chip chip yang sudah jadi dan di lakukan pengetesan terhadap chip tersebut
Chip yang telah lolos dari pengetesan
dimasukan kedalam rumahnya dan tertutup dengan penutup plastic keras. Rumah
dari chip dapat berbentuk dual inline carrier (kemasan dengan dua baris kaki)
atau square chip carrier (kemasan bujur sangkar dengan 4 baris kaki.)Chip yang
telah jadi tersebut sekarang telah berada di rumah atau kemasanya yang umumnya
beawarna hitam. Teknologi pembuatan VLSI ini di sebut dengan nama MOS
teknologi,sehingga VLSI ini disebut juga dengan nama MOS Chip atau Metal Oside
Semiconducter Chip. Karena terdiri dari tiga bagian, yaitu metal (berupa
aluminium penghubung dunia luarnya),lapisan oksida (hasil dari pemanasan
silikon murni) dan semiconductor (lapisan conducter dan insulator).
KOMPUTER GENERASI KEEMPAT YANG PERTAMA
PERTAMA.(1970)
IBM
370 telah menggunakan LSI yang merupakan komputer generasi keempat yang
pertama.
MICROPROCESSOR YANG PERTAMA.(1971)
Ahli
ahli teknik perusahaan intel Corporation telah berhasil mengembangkan Chip
microprocessor yang di sebut dengan 4004.perusahaan intel menyebut 4004 sebagai
Microprogramable Computer on a chip.
e.
komputer
generasi kelima
Komputer generasi kelima sedang dalam
pengembangan.komponen yang di pergunakan adalah VLSI (Very Large scule intergration).disamping VLSI,juga sedang dilakukan pengembangan terhadap jossephson
junction.teknologi yang kemungkinan bisa menggantikan chip.josephson junction
mempunyai kemampuan memproses triyun opersasi perdetik.sedang teknologi chip
hanya dapat memproses milyard operasi perdetik.
Jepang adalah
Negara yang mempelopori perkembangan komputer generasi kelima. Suatu lembaga
untuk pengembangan teknologi komputer telah didirikan di Tokyo, yaitu ICOT
(institute for new Computer technology)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar